Ujian Teknologi Jaringan Berbasis Luas XI



1. Ketika membangun jaringan nirkabel dalam jarak yang cukup jauh, diperlukan sinyal yang kuat. Berikut yang bukan salah satu syaratnya, yaitu...
a. Menerapkan topologi EBS
b. Menerapkan topologi IBSS
c. Menggunakan teknologi bridge pada metode jaringan kabel
d. menambahkan access point yang dapat berfungsi sebagai repeater
e. perlu menyediakan antena tambahan pada setiap peranti access point

2. Jenis topologi dalam jaringan berbasis nirkabel yang memanfaatkan sebuah access point yang berfungsi sebagai sentral jaringan adalah...
a. star
b. bss
c. ess
d. IBDD
e. mesh

3. Sebelum melakukan pointig antena, ketika mengoneksikan dua buah antena wifi, diperlukan tahapan scannning wifi, oleh karena itu , anda dapat menggunakan tool...
a. router
b. attenuator
c. site survey
d. netstumbler
e. pointing antenna

4. Frekuensi yang bekerja pada channel 8 ketika digunakan pada perangan radio bertipe 802.11 memiliki besaran sebesar ...
a. 2,457 GHz
b. 2,452 GHz
c. 2,447 GHz
d. 2,442 GHz
e. 2,437 GHz

5. Kecepatan transmisi data sebuah perangkat jaringan bertipe standar 802.11 b adalah...
a. 11 Mbps
b. 20 Mbps
c. 24 Mbps
d. 32 Mbps
e. 54 Mbps

6 Tipe antena yang sesuai untuk pemasangan wifi hotspot adalah antena...
a. Yagi
b. Grid
c. Parabolic
d. Directional
e. Omnidirectional

7. Perangakat keras access point mampu mentransmisikan data ke perangkat lain dalam sebuah jaringan menggunakan...
a. ethernet
b. infrared
c. bluetooth
d. LAN card
e. gelombang radio

8. Kecepatan transmisi data yang didukung oleh jaringan bertipe PAN adalah...
a. 2 Mbps
b. 3 Mbps
c. 4 Mbps
d. 5 Mbps
e. 6 Mbps

9. Kecepatan maksimal transmisi data yang didukung oleh jraingan seluler bertipe HSPDA adalah ...
a. 2 Mbps
b. 13 Mbps
c. 14 Mbps
d. 15 Mbps
e. 16 Mbps

10 Berikut standar IEEE 802.15 yang mulai mengatur dan menetaplkan jenis peralatan, serta standardisasi teknologi peralatan dalam bentuk minimal dnegan konsumsi daya yang sangat rendah adalah...
a. IEEE 802.15.1
b. IEEE 802.15.2
c. IEEE 802.15.3
d. IEEE 802.15.4
e. IEEE 802.15.5

11. Kecepatan transmisi data yang didukung oleh sebuah perangkat jaringan bertipe 802.11. g adalah ....
a. 11 Mbps
b. 20 Mbps
c. 24 Mbps
d. 32 Mbps
e. 54 Mbps

12. Peranti jairngan nirkabel yang berfungsi untuk mengonversikan sinyal RF menjadi sinyal digital yang selanjutnya disalurkan melalui media kabel menuju terminal atau sebaliknya adalah fungsi dari ...
a. WLAN
b. antena
c. hotspot
d. gelombang
e. access point

13. Banyaknya getaran yang terjadi dalam satuan waktu ketika data dilewatkan melalui media transmisi disebut ...
a. waktu
b. frekuensi
c. amplitudo
d. gelombang
e. jumlah getaran

14. Frekuensi sebuah gelombang radio jika terjadi getaran sebanyak sebuah benda yang dapat bergetar sebanyak 22.528 kali dalam wktu 44 detik , yaitu...
a. 0,03 Hz
b. 115 Hz
c. 130 Hz
d. 512 Hz
e. 666,007 Hz

15. Salah satu jenis teknik modulasi, yaitu menggunakan sudut fase sebagai sinyal analog untuk membedakan kedua konsisi sinyal digital, dnegan catatan bahwa nilai aplitudo dan frekuensi bersifat konstan. Namun, sudut fasenya yang serting berubah termasuk jenis ...
s. phase modulation
b. frequency modulation
c. amplitude modulation
d. frequency division mulplexing
e. statistical time division multiplexing

16. Teknik modulasi yang memiliki ciri setiap frekuensi gelombang bersifat dinamis tergantung perubhan sinyal suara, sedangkan besaran amplitudo gelombang selalu bernilai tetap adalah ...
a. phase modulation
b. frequency modulation
c. amplitude modulation
d. frequency division multiplexing
e. statistical time division multiplexing

17. . Berikut yang termasuk jenis-jenis teknik modulasi sinyal digital adalah ...
a. AM,FM, dan PM
b. AM,ASK, dan PM
c. ASK,FSK, dan SSK
d. PM, FM, dan ASK
e. ASK dan FSK

18 sistem modulasi sinyal digital yang menyatkan sinyal digital 1 sebagai suatu nilai tegangan, sedangkan sinyal digital 0 mewakili tegangan bernilai 0 adalah ...
a. phase-shift keying
b. frequency modulation
c. amplitude modulation
d. frequency-shift keying
e. amplitude-shift keying

19. Sistem modulasi sinyal digital yang bekerja denganmenggeser output di antara dua frekuensi melalui sinyal digital yang menjadi pemodulasinya adalah...
a. phase-shift keying
b. frequency modulation
c. amplitude modulation
d. frequency - shift keying
e. amplitude-shift keying

20. Besar jarak antara titik tertinggi gelombang terhadapa titik pusat gelombang dalam sebuah getaran disebut...
a. waktu
b. frekuensi
c. amplitudo
d.gelombang
e. jumlah getaran

21. Besaran frekuensi untuk gelombang radio bertipe VHF adalah ...
a. 3 MHz - 30 MHz
b. 30 KHz - 300 KHz
c. 30 MHz - 300 MHz
d. 300 KHz - 3 MHz
e. 300 MHz - 3000 MHz

22. Data rate transmisi data perangkat jaringan bertipe standar 802.11 n adalah ...
a. 11 Mbps
b. 24 Mbps
c. 32 Mbps
d. 54 Mbps
e. 100 Mbps

23. Jenis - jenis kanal jaringan HSPDA secara fisik adalah ...
a. HS-SCCP, HS-PPSC, dan HS-DPCD
b. HS-SSCH, HS-PSSC, dan HS-DPCCH
c. HS-SCCH, HS-PDCS, dan HS-DPCCH
d. HS-CCCH, HS-PDDC, dan HS-DPCCH
e. HS-SCCH, HS-PCDD, dan HS-DPCCH

24. Berikut yang bukan jenis-jenis tipe keamanan dalam membangun jaringan wireless adalah ...
a. WEP
b. WPA
c. WPA2
d. WPA-TLS
e. WPA2 PSK

25. Besaran frekuensi untuk gelombang radio bertipe UHF adalah ...
a. 3 MHz - 30 MHz
b. 30 MHz - 300 KHz
c. 30 MHz - 300 MHz
d. 300 KHz - 3 MHz
e. 300 MHz - 3000 MHz



Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel